Perpustakaan Fakultas Teknik hadir untuk menunjang penyelenggrakan pendidikan tinggi teknik yang berkualitas dalam melaksanakan Tridharma Perguruan Tinggi, berkontribusi dalam pembangunan, serta mengusung nilai Kesundaan dan Keislaman. Untuk memenuhi dan mempermudah kebutuhan Mahasiswa, dosen dan peneliti akan informasi yang relevan, maka dapat memanfaatkan akses penelusuran baik yang dilanggan maupun hasil Kerjasama sebagai berikut:

Koleksi Universiana

  1. Koleksi buku Teknik dan e-book
  2. Koleksi hasil penelitian, skripsi, thesis dan disertasi
  3. Koleksi jurnal terbitan Unpas

Koleksi Nasional

  1. Koleksi Buku, Penelitian, Jurnal Nasional Indonesia Onesearch
  2. Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (PNRI) online  
  3. Jurnal terindeks Sinta Dikti
  4. Koleksi e-book

Koleksi berdasarkan subjek

  1. Teknologi Pangan
  2. Teknik Industri
  3. Teknik Mesin
  4. Teknik Informatika
  5. Teknik Lingkungan
  6. Perencanaan Wilayah dan Kota
#

No responses yet

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *